Optimasi file grafis (gambar) di blog

Terkadang dalam membuat postingan, diperlukan dukungan atau anda perlu menambahkan file grafik (gambar). Jika hal tersebut terjadi maka ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan agar file gambar tersebut bisa memenuhi aturan dasar SEO.

Anda harus menambahkan keterangan pada source html gambar, dengan menggunakan cara berikut:

1. Masuk ke account blog anda, pilih dashboard -> Edit Entri, pilih postingan yang akan diedit
Pilih tab Edit html (akan kelihatan source htmlnya)


Pada bagian alt="File grafis belum dioptimasi", isi dengan keyword yang sesuai dengan judul postingan
Misalnya : alt=" Optimasi grafis"

File grafis teroptimasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar